Serdang Bedagai – Musabaqah Tilawatil Qur’an atau MTQ khususnya se Kabupaten Serdang Bedagai merupakan ajang kompetisi penyaluran bakat dalam bidang seni Al Qur’an. Acara ini akan diikuti oleh ratusan peserta oleh masing – masing kecamatan se Kabupaten Serdang Bedagai baik putra maupun putri. MTQ Kabupaten Serdang Bedagai akan digelar pada Pertengahan Februari 2025 ini.

Di tahun 2025 ini Mis dan Mts Alwashliyah Insanul Kamil kembali akan mengirimkan siswa-siswi terbaiknya sebanyak 71 murid yang mewakili dari berbagai macam Kecamatan yang ada di Serdang Bedagai. Terbilang lebih banyak dari tahun 2024. Adapun Katagori yang akan di MTQ kan oleh murid MIS Dan MTS Al Inska pada MTQ Sergai ini adalah:

1. Tartil Al Qur’an Putra dan Putri

2. Tilawah Al Qur’an Anak-Anak Putra dan Putri

3. Tilawah Al Qur’an Remaja Putra dan Putri

4. Tahfidz Al Qur’an 1 Juz Tilawah Putri dan Putri

5. Fahmil Al-Qur’an Putra dan Putri

6. Tafsir Bahasa Indonesia Putra Dan Putri

7. Tafsir Bahasa Inggris Putra dan Putri

8. Syarhil Al Qur’an Putra Dan Putri

9. Kaligrafi Hiasan Putra

Pembina Madrasah Alwashliyah Insanul Kamil, Dr. Muallim Mukhlis, MA dalam pelepasannya menyampaikan “Untuk kepada seluruh murid yang akan mengikuti MTQ Kabupaten Serdang Bedagai untuk terus mempersiapkan diri dengan memanfaatkan waktu yang ada agar dapat menampilkan yang terbaik nantinya. Dan Untuk seluruh Ustadz-Ustadzah agar terus membimbing murid-murid yang akan menjadi duta di setiap Kecamatannya agar mendapatkan hasil yang terbaik”.

Dalam sambutannya Kepala Madrasah Ibtidaiyah Al Washliyah Insnul Kamil Ibuk Achirani, S.S, S.Pd. mengungkapkan “Ibu berharap semoga semua siswa/i MIS dan MTS AW Insanul Kamil yang telah terpilih menjadi kontingen di setiap kecamatan untuk MTQ Serdang Bedagai dapat menampilkan yang terbaik. Selamat bermusabaqah para kontingen, khususnya keluarga besar MIS dan MTS AW Insanul Kamil yang ikut berjuang membumikan Al-Qur’an. Jaga kesehatannya. Semoga mendapatkan hasil yang terbaik ya nak”. Ujar Beliau.

Data Siswa Yang mengikuti MTQ

*Daftar Siswa AL INSKA Yang sudah Dapat Kecamatan MTQH Sergai 2025*

*Kec. Dolok Masihul*

1. Muhammad Syawal Al Furqa Tahfiz 1 juz dan Tilawah putra: Muhammad Syawal Al furqan (MTs Al inska)

2. Khairinnisa Lubis : Tahfidz 1 Juz dan Tilawah Putra (MTs Alinska)

3. Cahaya Raudhatul Husna : Tafsir Bahasa Arab Putri (MTs Alinska)

4. Adzka Rayi Zafirah : Tafsir Bahasa Inggris Putri (MTs Alinska)

5. Ailsa Husna Arully (Syarhil Quran)

*Kec. Teluk Mengkudu*

6. Tartil Quran putri Khaira Maylin (MIS Al Inska)

7. Tahfiz 1 dan Tilawah Putri : Syafana Khaira (MTs Al Inska)

8. Hadits 100 bersanad putra : M. Habib AlHazmi (MTs ALINSKA)

9. Hadits 500 tanpa sanad putra: Riski Mubarok (MTs Al Inska )

10. Hadits 500 tanpa sanad putri : Qurratu Aini Rubi Sanjaya (MTs Al inska)

11. Tilawah Remaja Putri : Hayatun Nufus

12. Tahfiz 10 Juz Putri: Najwa Syifa (Alumni MIS Al inska)

*Kec. Sei Rampah*

13. Aldito Abizar Setiadi : Tartil Qur’an Putra (MIS Alinska)

14. Alisha Zakira : Tartil Quran Pitri (MIS Alinska)

15. Asyifa Urrahmah : Hafalan hadis putri (MTs Alinska)

16. Yasifa Wulandari: Hafalan Hadis 500 putri (MTs Alinska)

17. Keila Yudira Azzahra : Fahmil Qur’an Putri (MTs Alinska)

18. Aura Jauza: Fahmil Qur’an Putri (MTs Alinska)

19. Aira Zahra : Fahmil Qur’an Putri (MTs Alinska)

*Kec. Tebing Tinggi*

20. Mika Usaid Sitorus : Tahfiz 1 Juz dan Tilawah Putra (MIS Alinska)

21. Fayaza Ufairah : Tahfiz 1 Juz dan Tilawah Putri (MTs Alinska)

22. Iqbal Farurrozi : Tafsir Bahasa Indonesia Putra (MTs Alinska)

23. Chika Dwi Alya : Fahmil Qur’an putri (MTs Alinska)

24. Zahra Ilmi : Fahmil Qur’an putri (MTs Alinska)

25. Syifa Armalika : Fahmil Qur’an putri (MTs Alinska)

26. Alfira Ramadhani : Hafalan Hadis 100 putri (MTs Alinska)

27. M. Fadlan Ramadhan Barus : Hafalan Hadis 500 putra (MTs Alinska)

28. Andara Ayu ningtias : Hafalan Hadis 500 putri (MTs Alinska)

*Kec.Tanjung Beringin*

29. Azka Subhan Arully : Tilawah Anak2 Putra (MTs Alinska)

30. Thalita Kanza : Tilawah Anak2 Putri (MIS Alinska)

31. M. Zafir Al Habsy : Tahfiz 1 Juz dan Tilawah Putra (MIS Alinska)

32. Aziza Humairah : Tahfiz 1 Juz dan Tilawah Putri (MIS Alinska)

33. Dafi Al Fatha : Tafsir Bahasa Indonesia Putra (MTs Alinska)

34. Naufal Arfa Lutfi : Fahmil Qur’an putra (MTs Alinska)

35. Azaki Ibnu Khairi : Fahmil Qur’an putra (MTs Alinska)

36. Dzakwan Rafif Azmi : Fahmil Qur’an putra (MTs Alinska)

37. Adzkia Bisyri : Fahmil Qur’an putri (MTs Alinska)

38. Aliyatuzz ahra : Fahmil Qur’an putri (MTs Alinska)

39. Naura Khafifah : Fahmil Qur’an putri (MTs Alinska)

40. Haya Khairi Yarza : Hadis 100 Putri (MTs Alinska)

*Kec. Pantai Cermin*

41. Mumtaz Azkana Sakhi Tilawah Anak2 Putri (MIS Alinska)

42. Meisya Syabila Syarif : Tahfiz 1 Juz dan Tilawah Putri (MIS Alinska)

43. Arya Adiyas Daceta : Tahfiz 5 Juz dan Tilawah Putra (MIS Alinska)

44. HIlwa Aqwina : Fahmil Qur’an putri (MTs Alinska)

45. Neisya Ernita Putri : Fahmil Qur’an putri (MTs Alinska)

46. Hafizah Putri Lubis : Fahmil Qur’an putri (MTs Alinska)

*Kec. Sei Bamban*

47. Dwi Saharani : Bahasa Inggris Putri (MTs Alinska)

48. Naura Syafiqa : Fahmil Qur’an Putri (MTs Alinska)

49. Olivia Bilqis Fahmil Qur’an Putri (MTs Alinska)

50. Muhdiana Khairan A.M Fahmil Qur’an Putri (MTs Alinska)

51. M. Aji Ushama Fahmil Qur’an Putra (MTs Alinska)

52. Raka Febian Fahmil Qur’an Putra (MTs Alinska)

53. Raihan Afzal Faizan Fahmil Qur’an Putra (MTs Alinska)

*Kec. Serba Jadi*

54. NasyaMuzdalifah : Syarhil Qur’an Putri (MTs Alinska)

55. Okta Dwi Rahayu : Syarhil Qur’an Putri (MTs Alinska)

56. Ardila Putri Kumala : Syarhil Qur’an Putri (MTs Alinska)

57. Hafizah Nafisah : Hadis 500 Putri

58. Syahri Armika : Fahmil Qur’an Putri (MTs Alinska)

59. Rasya Aurel : Fahmil Qur’an Putri (MTs Alinska)

60. Safira Pembayun : Fahmil Qur’an Putri (MTs Alinska)

*Kec. Slindak*

61. Pradifka Al karafi : Syarhil Qur’an Putra (MTs Alinska)

62. Mazira Ashrofi Sigalingging : Syarhil Qur’an Putra (MTs Alinska)

63. Azmi Fadlurrahman : Syarhil Qur’an Putra (MTs Alinska)

*Kec. Bandar Khalifah*

64. Alessa Azzahra : Tartil anak-anak Putri

65. Giyats Gibran Gunawan :Tilawah anak-anak Putra

*Kec. Kotarih*

66. Rajwa Ailatu Sanjaya : Tilawah anak-anak putri

67. Annisa Dinar Husnul K : Kaligrafi Putri

*Kec. Perbaungan*

68. Kayla Arsyna Zulfa Nst : Tartil anak-anak Putri

69. Ahmah Habibi : Kaligrafi Putra

Kec. Tebing Tinggi

70. Azka El Zahra Juanda (Tilawah anak-anak Putri)

71. Thalita Khanza (Tartil anak-anak Putri)

#misawinsanulkamil_dihatiumat

LEAVE A REPLY